Berita Market
Selasa, 19 Januari 2021 | 06:38 WIB
ILUSTRASI. PT Indonesian Tobacco Tbk (ITIC) mengincar pelanggan ritel di Afrika Selatan, Taiwan, India dan China.
Reporter: Muhammad Julian | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina
KANTOROBAT.COM – JAKARTA. PT Indonesian Tobacco Tbk (ITIC) berencana memperluas jangkauan pasar ke negara tujuan ekspor baru yakni Afrika Selatan, Taiwan, India dan China. Mereka menyasar pelanggan ritel.
Demi memuluskan rencana ekspor, ITIC akan bekerja sama dengan perusahaan lokal di masing-masing negara. “Kami akan bekerja sama dengan importir atau distributor di sana,” ungkap Direktur Utama PT Indonesian Tobacco Tbk Djonny Saksono kepada KANTOROBAT, Minggu (17/1).
Ini Artikel Spesial
Login
Berlangganan Sekarang »
ATAU

Berita Terbaru Market
Average Rating